Rabu, September 01, 2021

Doa sunan Abu Daud tasyahud(Hadis 825)

Doa  sunan Abu Daud tasyahud(Hadis 825)
Ya Allah, jinakkanlah antara hati kami اللَّهُمَّ أَلِّفْ بَيْنَ قُلُوبِنَا
perbaikilah hubungan di antara kamiوَأَصْلِحْ ذَاتَ بَيْنِنَا
tunjukilah kami jalan yang lurusوَاهْدِنَا سُبُلَ السَّلَامِ
selamatkanlah kami dari kegelapan menuju 
cahaya وَنَجِّنَا مِنْ الظُّلُمَاتِ إِلَى النُّورِ
hindarkanlah kami dari perbuatan keji baik yang nampak maupun yang tersembunyi وَجَنِّبْنَا الْفَوَاحِشَ مَا ظَهَرَ مِنْهَا وَمَا بَطَنَ
berkahilah kami pada pendengaran kami وَبَارِكْ لَنَا فِي أَسْمَاعِنَا
penglihatan kami وَأَبْصَارِنَا
hati kami وَقُلُوبِنَا
pasangan-pasangan kami وَأَزْوَاجِنَا
dan anak cucu kami وَذُرِّيَّاتِنَا
terimalah taubat kami وَتُبْ عَلَيْنَا
karena Engkau yang Maha penerima taubat dan 
Maha penyayang إِنَّكَ أَنْتَ التَّوَّابُ الرَّحِيمُ
jadikanlah kami dalam kelompok yang pandai 
bersyukurوَاجْعَلْنَا شَاكِرِينَ
terhadap nikmat-nikmat-Mu kami bersyukur,
terimalah لِنِعْمَتِكَ مُثْنِينَ بِهَا قَابِلِيهَا
dan sempurnakanlah atas kami وَأَتِمَّهَا عَلَيْنَا

Tiada ulasan:

Catat Ulasan